Berprestasi, Berakhlak Mulia, dan Berwawasan Lingkungan
MISI
Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif dan kreatif dengan tetap memperhatikan potensi siswa.
Meningkatkan semangat belajar, beramal, dan kebersamaan kepada seluruh warga Madrasah
Menumbuhkan penghayatan ajaran agama dan mencintai budaya bangsa sebagai kearifan untuk berfikir dan berbuat.
Menumbuhkan budaya lingkungan sehat, nyaman, indah, dan berseri
Menerapkan manajemen partisifatif dengan melibatkan seluruh warga madrasah, masyarakat dan pihak terkait.
TUJUAN
Mempersiapkan peserta didik yang beriman, bertaqwa dan berbudi pekerti didasari ilmu pengetahuan
Mempersiapkan peserta didik yang mempunyai keterampilan dasar keagamaan, kecerdasan spritual, intelektual, dan emosional agar dapat berperan positif di masyarakat/lingkungannnya.
Memberi bekal kemampuan kepada siswa untuk menyiapkan diri melanjutkan pendidikan kejenjang yang lebih tinggi.
Menciptakan lingkungan 9 K (Keamanan, Kebersihan, Ketertiban, Keindahan, Kekeluargaan, Kerindangan, Kesehatan, Keterbukaan, dan Keteladanan)
Menciptakan Hubungan yang harmonis, soliditas, dan solidaritas antar warga madrasah dan masyarakat.